Tips Jitu Agar Terpilih PPG Dalam Jabatan

Tips Jitu Agar Terpilih PPG Dalam Jabatan

Pendidikan Profesi Guru

Sebagai seorang guru tentunya sangat mendambakan penghasilan tambahan dari tunjangan sertifikasi, agar mendapatkan penghasilan tambahan tersebut seorang guru diwajibkan mengikuti Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang sudah diprogramkan oleh pemerintah. 

Berikut ini adalah tips agar terpilih menjadi guru sasaran PPG:
1. TMT awal mengajar (Pastikan TMT awal mengajar sebelum tahun 2016).
2. Riwayat pendidikan (Lengkapi Riwayat pendidikan terutama SI/D4)
3. Nomor Induk Kependudukan atau NIK/KTP (Pastikan NIK diisi dengan benar di laman           https:/vervalptk.data.kemdikbud.go.id
4. Tanggal lahir (Pastikan tanggal lahir diisi dengan benar di laman https://vervalptk.data.kemdikbud.go.id)
Baca informasi lengkap dan unduh edaran resmi (Kunjungi laman https://dapo.kemdikbud.go.id dan laman resmi PPG yaitu https://ppg.kemdikbud.go.id/)


Berikut cara pemutakhiran data untuk calon peserta Pendidikan Profesi Guru (PPG) dalam jabatan tahun 2022:

1. Memastikan data Nik dan tanggal lahir sudah sesuai melalui aplikasi vervalPTK di laman https://vervalptk.data.kemdikbud.go.id/ (Setelah itu dibagian perbaikan identitas, pilih "guru" yang akan diperbaiki datanya. Pilih paling kanan ada pilihan perbaikannya).
2. Riwayat pendidikan formal (Terkait pendidikan loginnya di PTK data.kemdikbud.go.id. Di bagian data PTK itu dapat dipilih tambah riwayat, setelah semuanya diisi jangan lupa disimpan agar terbaca).
3. Riwayat karir guru (Logik ke akun PTK, lalu pilih menu PTK, lalu pilih sub menu guru. Kemudian pilih nama guru yang akan diubah mutakhir riwayat mengajarnya, selanjutnya pilih riwayat karir guru lalu tambahkan data riwayat guru).
4. Perbaikan data status kepegawaian dan jenis PTK.

Login di data kemendikbud.go.id lalu pilih pada menu dashboard "pilih guru" dan teknik pilih kategori pencarian.

Itulah pemberitahuan dari Kemendikbud terkait cara pemutakhiran data, agar cepat dipanggil PPG.

No comments:

Post a Comment

x
Ikuti kami di Facebook